Menu

Mode Gelap
 

KARIMUN · 23 Feb 2025 10:02 WIB

Sambut Ramadan Masyarakat Kampung Baru Tebing Goro Bersama


 Sambut Ramadan Masyarakat Kampung Baru Tebing Goro Bersama Perbesar

 

BETANJAK.COM, KARIMUN _ Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadan 1446 Hijriah/2025. Masyarakat Kampung Baru Tebing kompak secara bersama_sama bergotong royong membersihkan masjid Al Ikhlas dan sepanjang jalan menuju TPU Bukit Selemah, Minggu 23 Februari 2025.

Gotong royong ini dilakukan untuk memberikan kenyamanan kepada masyarakat yang akan melaksanakan ibadah di bulan suci Ramadan.

” Setiap menyambut bulan suci Ramadan,seperti biasa terlebih dahulu kami masyarakat Kampung Baru Tebing membersihkan beberapa tempat yang ada di lingkungan kami, mulai dari membersihkan Masjid hingga sepanjang jalan menuju pekuburan,” ujar tokoh masyarakat yang juga Ketua RW 03 Kampung Baru Tebing, Efendi.

Dirinya juga menghimbau kepada masyarakat Kampung Baru Tebing untuk sama_sama menjaga lingkungan agar selalu bersih dan kondusif.

“Semoga Ramadan 1446 hijriah tahun ini dapat kita laksanakan dengan baik,sehingga di hari yang Fitri nanti kita kembali kepada fitrah, suci, dan bertakwa kepada Allah SWT,” tutup Efendi. RED/CW.

 

Artikel ini telah dibaca 152 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Pendaftaran Lomba Mancing  HUT  Gerindra ke 18  Akan Segera Ditutup, Yok Daftarkan Diri Anda dan Raih Hadiahnya

27 Januari 2026 - 14:34 WIB

‎Peringati Hari Bakti Imigrasi ke 76, Kantor Imigrasi Karimun Gelar Donor Darah

23 Januari 2026 - 14:09 WIB

‎Dukung Pemberdayaan Pemuda, PT TIMAH Tbk  Turnamen Domino Perdata di Kecamatan Tebing ‎

22 Januari 2026 - 12:58 WIB

Kapolres Karimun Pimpin Sertijab, AKP Andri Warman Jabat Kasat Intelkam

21 Januari 2026 - 21:19 WIB

‎Ketum DPP JANTAN, Raja Muhamad Taufik Kecewa Hari Pentadbiran Tidak Masuk Agenda Tahunan

10 Januari 2026 - 15:12 WIB

‎Peringati Hari Lingkungan Hidup Nasional, Bupati Bersama Wabup Tanam Kelapa dan Mangga di Costal Area

10 Januari 2026 - 13:16 WIB

Trending di KARIMUN