Menu

Mode Gelap
 

KARIMUN · 18 Mar 2025 05:39 WIB

Polres Karimun Buka Puasa Bersama TNI, Toga, Tomas dan Media


 Polres Karimun Buka Puasa Bersama TNI, Toga, Tomas dan Media Perbesar

 

BETANJAK.COM, KARIMUN _ Dalam rangka menjalin silaturahmi antar sesama, Polres Karimun. menggelar buka puasa bersama TNI, tokoh masyarakat, tokoh agama dan media yang ada di Kabupaten Karimun, Senin 17 Maret 2025 di Mapolres Karimun, Kabupaten Karimun.

Wakapolres Karimun, Kompol Reza Anugerah Arif Perdana, berpesan kepada masyarakat untuk sama_sama menjaga kondusifitas Kabupaten Karimun, seperti yang sudah terjadi selama ini, Karimun yang kondusif dan nyaman untuk semua.

” Jaga kondusifitas kota Karimun, kita jaga bersama ketika melaksanakan ibadah puasa ini, secara khusus hindari hal-hal yang sifatnya kurang baik, salah satunya balap liar maupun perang sarung yang nanti efeknya juga tidak bagus bagi masyarakat,” ujar Wakapolres Reza.

Sama seperti berbagi takjil yang lalu, kegiatan buka bersama ini juga merupakan program Polri yang dilaksanakan di seluruh indonesia. RED/CW

 

 

 

 

Artikel ini telah dibaca 43 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Pendaftaran Lomba Mancing  HUT  Gerindra ke 18  Akan Segera Ditutup, Yok Daftarkan Diri Anda dan Raih Hadiahnya

27 Januari 2026 - 14:34 WIB

‎Peringati Hari Bakti Imigrasi ke 76, Kantor Imigrasi Karimun Gelar Donor Darah

23 Januari 2026 - 14:09 WIB

‎Dukung Pemberdayaan Pemuda, PT TIMAH Tbk  Turnamen Domino Perdata di Kecamatan Tebing ‎

22 Januari 2026 - 12:58 WIB

Kapolres Karimun Pimpin Sertijab, AKP Andri Warman Jabat Kasat Intelkam

21 Januari 2026 - 21:19 WIB

‎Ketum DPP JANTAN, Raja Muhamad Taufik Kecewa Hari Pentadbiran Tidak Masuk Agenda Tahunan

10 Januari 2026 - 15:12 WIB

‎Peringati Hari Lingkungan Hidup Nasional, Bupati Bersama Wabup Tanam Kelapa dan Mangga di Costal Area

10 Januari 2026 - 13:16 WIB

Trending di KARIMUN