Menu

Mode Gelap
 

KARIMUN · 5 Mar 2025 04:29 WIB

Bupati Ing Iskandarsyah Bersama Wabup Rocky Safari Ramadan di Masjid Al Furqon Tebing


 Bupati Ing Iskandarsyah Bersama Wabup Rocky Safari Ramadan di Masjid Al Furqon Tebing Perbesar

 

BETANJAK.COM, KARIMUN _ Malam ke lima Ramadan, Bupati dan wakil Bupati Karimun, Ing Iskandarsyah _Rocky Marciano Bawole beserta rombongan melaksanakan safari Ramadan di Masjid Al Furqon, Kecamatan Tebing, Kabupaten Karimun.Selasa 4 Maret 2025

.

Bupati Karimun Ing Iskandarsyah dalam sambutanya mengajak semua lapisan masyarakat untuk bersama_sama membangun Kabupaten Karimun supaya lebih baik lagi, hingga manjadi Kabupaten yang Baldatun Thayyibatu. Wa Rabbun Ghafur.

” Kami ucapkan terima kasih karena telah mengizinkan kami untuk melaksanakan safari disini. Kami mohon doa dan dukungannya karena kami di berikan amanah memimpin Kabupaten Karimun supaya lebih baik lagi serta dapat mengatasi persoalan yang ada. Untuk itu dukungan dari bapak ibu masyarakat Kabupaten Karimun sangat kami harapkan,” ujar Bupati Ing Iskandarsyah.

Safari ini di akhiri dengan foto bersama, bersalam salaman  dan menyantap hidangan. RED/CW.

 

 

 

Artikel ini telah dibaca 123 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Pendaftaran Lomba Mancing  HUT  Gerindra ke 18  Akan Segera Ditutup, Yok Daftarkan Diri Anda dan Raih Hadiahnya

27 Januari 2026 - 14:34 WIB

‎Peringati Hari Bakti Imigrasi ke 76, Kantor Imigrasi Karimun Gelar Donor Darah

23 Januari 2026 - 14:09 WIB

‎Dukung Pemberdayaan Pemuda, PT TIMAH Tbk  Turnamen Domino Perdata di Kecamatan Tebing ‎

22 Januari 2026 - 12:58 WIB

Kapolres Karimun Pimpin Sertijab, AKP Andri Warman Jabat Kasat Intelkam

21 Januari 2026 - 21:19 WIB

‎Ketum DPP JANTAN, Raja Muhamad Taufik Kecewa Hari Pentadbiran Tidak Masuk Agenda Tahunan

10 Januari 2026 - 15:12 WIB

‎Peringati Hari Lingkungan Hidup Nasional, Bupati Bersama Wabup Tanam Kelapa dan Mangga di Costal Area

10 Januari 2026 - 13:16 WIB

Trending di KARIMUN